Sunday, March 9, 2014

Membuat Website Hanya bisa dibuka oleh beberapa User #Mikrotik

Membuat Website hanya bisa dibuka oleh beberapa user saja.
Oke lanjut ya, kali ini kita coba buka koneksi salah satu client biar bisa buka facebook untuk client kedua (172.16.10.199/24) tapi masih tetap memblokir akses ke facebook buat client lainnya.
Buat Filter rule keduadengan Src Address spesifik ke IP address client nya yaitu 172.16.10.199 bukannya alamat jaringannya (network address).
Jangan lupa Action nya pilih accept.
Pindah rule yang baru dibuat tadi ke paling atas ya.
Coba tes setingan ini pada client kedua (172.16.10.199/24):
Detail pada rule nya ada paket dan data yang lewat.
Cek juga pada client lainnya pada network yang sama apakah facebook bisa diakses apa tidak.
Coba lihat lagi rule nya
Drop packets rate nya naik kan. Ini berarti setingan kita berhasil memblokir Facebook menggunakan Layer 7 Protocol Mikrotik.
Kita juga bisa lakukan hal yang sama untuk memblokir situs Youtube, dll. Silakan anda coba dan terapkan sendiri.
 
Enjoi IT

No comments:

Post a Comment